Terapkan Prokes, Anggota Koramil Jepon Sambangi Pengunjung dan Pedagang Pasar

    Terapkan Prokes, Anggota Koramil Jepon Sambangi Pengunjung dan Pedagang Pasar
    Babinsa Pelda Sugiarto anggota Koramil 02/Jepon Kodim 0721/Blora melaksanakan penegakan disiplin dan mematuhi Protokol kesehatan (Prokes) di pasar desa Jepon.

    BLORA - Dalam mencegah penyebaran wabah virus Corona (Covid-19) di pusat keramaian, pihak Koramil 02/Jepon terus lakukan patroli dan sosialisasi.

    Hal itu dilaksanakan Babinsa Pelda Sugiarto anggota Koramil 02/Jepon Kodim 0721/Blora melaksanakan penegakan disiplin dan mematuhi Protokol kesehatan (Prokes).

    Tujuan ini dilaksanakan untuk pencegahan penyebaran Covid-19 di wilayah Koramil 02/Jepon yang dilaksanakan di Pasar Desa Jepon, Kecamatan Jepon, Kabupaten Blora, Senin, (11/04/2022).

    Terpisah, Danramil 02/Blora Kapten Inf Surana menjelaskan semua ini terkait pentingnya kepatuhan masyarakat untuk menjalankan anjuran protokol kesehatan demi menjaga, mencegah serta memutuskan mata rantai penyebaran Virus Covid-19.

    “Mengingatkan kepada masyarakat untuk selalu mengenakan masker apabila keluar rumah apalagi di tempat keramaian tanpa terkecuali masyarakat yang akan berbelanja untuk memperhatikan dan menegakkan disiplin protokol kesehatan seperti tetap menggunakan masker, menjaga jarak, selalu mencuci tangan dan mengecek suhu tubuh, ” himbau Danramil.

    Selain itu, sosialisasi di Pasar Jepon yang dilaksanakan Babinsa, kita menitik beratkan materi sosialisasi ini kepada disiplin masyarakat terhadap protokol kesehatan.

    “Kita melihat sebagian besar masyarakat ada yang masih enggan untuk memakai masker apabila keluar rumah dan kurang peduli terhadap kebersihan diri sendiri, ” jelas Danramil.

    Blora Jateng
    Purwanto

    Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Dampingi Vaksinasi Anak, Babinsa Berikan...

    Artikel Berikutnya

    Sinergitas 3 Pilar Desa Kamolan Dampingi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Komitmen Kemenkumham Jateng dalam Pembangunan Zona Integritas Kembali Diganjar Penghargaan
    Komitmen Bangun Zona Integritas, Kemenkumham Jateng Raih Penghargaan
    Patroli Wilayah Binaan, Babinsa Prambanan Sambangi Pasar Malam Dan Bazar UMKM Desa Kebondalem Kidul
    Guna pelayanan prima Irjen Pol Ahmad Lutfhi  tegaskan cukupi Nakes di Rumkit Bhayangkara Blora
    Irjen Pol Ahmad Lutfhi Kapolda Jateng;  3 (tiga) Pilar adalah Perwakilan Negara dan Ujung Tombak Dalam mengamankan Daerah
    Pastikan Pembinaan berjalan, Karutan Blora Pantau Langsung Pelatihan Kemandirian Pembuatan keset
    Rutan Blora Raih Hasil Positif dalam Exit Meeting, Semangat Baru Menuju WBK 2024
    Dengan Persiapan Maksimal, Rutan Blora Hadiri Desk Evaluasi WBK 2024 di Kanwil Jateng
    Tingkatkan Pelayanan Kesehatan, Rutan Blora Lakukan Kontrol Rutin Kotak P3K
    Irjen Pol Ahmad Luthfi Kapolda Jateng di geruduk Ribuan warga Semarang  ikut NOBAR di Polda; kata Kapolda ini wujud cinta Masyarakat kepada Polri
    Pengelola Objek Vital Nasional berterima kasih kepada Irjen Pol Ahmad Luthfi Kapolda Jateng atas dukungan saat wabah Covid 19 sehingga bisa Recovery kembali
    Polda Jateng gelar Doa Lintas Agama; Irjen Pol Ahmad Luthfi dan Habib Syech bin Abdul Qodir Assegaf  Lantunkan Sholawat, Doa untuk Keamanan dan Kedamaian Negeri
    Peningkatan Pelayanan Publik, Rutan Blora Optimalkan Area Tunggu Kunjungan
    Penuhi Hak Pilih WBP di Pemilu 2024, Rutan Blora Lakukan Koordinasi dengan Dindukcapil
    Rutan Blora Ikuti Giat Evaluasi Mandiri dan Evaluasi Berjenjang Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Atas Implementasi SAKIP
    Penuhi Hak Kesehatan, Rutan Blora Gelar Senam Bersama Bagi Warga Binaan
    Penghargaan Kepala Divisi: Kolaborasi Hebat dan Sinergitas Tingkatkan Kinerja Pegawai Hukum dan HAM
    Sentuhan Budaya, Rutan Blora Warnai Festival Kebaya Dalam Peringatan Hari Jadi Kabupaten Blora Yang Ke-274

    Ikuti Kami